Majas Dalam Lirik Lagu Opick Album Cahaya Hati: Tinjauan Stilistika

Mujiatti Mujiatti

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk menjelaskan majas pada lirik lagu Opick album Cahaya Hati. Tujuan  penelitian ini adalah untuk (1) mengetahui bentuk majas yang terdapat dalam lirik lagu Opick album Cahaya Hati, (2) mengetahui makna majas dalam lirik lagu Opick album Cahaya Hati.

Berdasarkan hasil analisis, ditemukan bahwa kelima lagu Opick pada album Cahaya Hati memiliki lima jenis majas, yaitu majas aliterasi, asonansi, personifikasi, metafora, dan majas hiperbola. Majas asonansi terdapat sebanyak 13 majas, majas aliterasi terdapat sebanyak 7 majas, Majas metafora terdapat sebanyak sepuluh majas, majas hiperbola terdapat sebanyak satu majas, dan majas personifikasi sebanyak 4 majas.  

This research was conducted to explain the figure of speech in the lyrics of the song Opick album Cahaya Hati. The purpose of this study was to (1) determine the form of figure of speech contained in the lyrics of the song Opick album Cahaya Hati, (2) find out the meaning of the figure of speech in the lyrics of the song Opick album Cahaya Hati.

Based on the results of the analysis, it was found that the five Opick songs on the Cahaya Hati album have five types of figure of speech, namely alliteration figure of speech, assonance, personification, metaphor, and hyperbole figure of speech. There are 13 assonance figures of speech, 7 alliteration figures of speech, ten of metaphorical figures of speech, one hyperbole figure of speech, and 4 personifications of personification.

 


Keywords


stylistics, light of heart, Opick, figure of speech

Full Text:

PDF

References


Eka, K. (2021). Analisis Gaya Bahasa Lirik Lagu pada Album Monokrom Karya Tulus dan Hubungannya dengan Pembelajaran Bahasa di SMA.

Inderasari, E. (2018). Gaya Bahasa Repetisi dan Perbandingan serta Pesan Moral pada Lirik Lagu Genre Dangdut Koplo. Jurnal Gramatika

Keraf, G. (2016). Diksi dan Gaya Bahasa. PT.Gramedia Pustaka Utama.

Lestari, N. A. (2013). Analisis Gaya Bahasa Alegori Dan Repetisi, Serta Pesan Cinta Pada Lirik Lagu Album Harmoni Jalinan Nada Dan Cerita. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Nisnawati, Y. (2014). Deskripsi Gaya Bahasa Repetisi pada Lirik Lagu Album Religi karya Opick. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pradopo, R. D. (1987). Pengkajian puisi: analisis strata norma dan analisis struktural dan semiotik. Gadjah Mada University Press.

Quriza, T. (2018). Analisis Pemajasan pada Lirik Lagu dalam Album Istighfar Karya Opick. Universitas Pamulang.

Rahmatullah, I. (2016). Analisis Bentuk dan Gaya Bahasa Repetisi pada Lirik Lagu Album Religi Karya Opick: Kajian Stilistika. Universitas Mataram.

Ratna, N. K. (2009). Stilistika, Kajian Puitika Bahasa, Sastra, dan Budaya.

Semi, M. A. (1993). Metode penelitian sastra. Angkasa.

Wellek, R. dan A. W. (n.d.). dan Austin Warren. 1995. Teori Kesusastraan (Literary Theories).

Yulaikha, F. (2009). Variasi Gaya Bahasa Repetisi Pada Wacana Kata Mutiara. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Tarigan Henry Guntur. (2013). Pengajaran Gaya Bahasa. Angkasa. Bandung Kridalaksana, Harimurti (1983). Pembentukan kata dalam Bahasa Indonesia. Jakarta. Teeuw, A (2017). Sastra dan Ilmu sastra. Bandung: Pustaka Jaya.

Aminuddin, 1995. Stilistika Pengantar Memahami Bahasa dalam Karya Sastra. Semarang: IKIP Semarang Press Endaswara.

Suwardi. 2003. Metode Penelitian Sastra: Epistimologi, Model, Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: Pustaka Widyatama




DOI: http://dx.doi.org/10.25077/puitika.18.1.20-33.2022

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Mujiatti Mujiatti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Puitika | ISSN: 2580-6009 (Online) 

Published by Program Studi Sastra Indonesia, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Andalas
Email: puitika@hum.unand.ac.id

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License